Pengenalan Jurusan Accounting 2016 – O Week
Seluruh mahasiswa baru di perguruan tinggi tentu akan mengalami masa orientasi. Tidak berbeda dengan mahasiswa baru (maba) di universitas ciputra Surabaya. Hari ini, Senin (01/08/2016) merupakan hari pertama bagi maba Universitas Ciputra (UC) untuk memulai kegiatan masa orientasi atau lebih sering disebut o-week (orientation week). Terdapat serangkaian kegiatan yang akan…
Baca selengkapnya…