SUBJECT

DESCRIPTION

SEMESTER 7

4 SKS

Strategic Management

Dalam mata kuliah ini diajak untuk mempelajari konsep dasar strategi manajemen, dikenalkan dengan tools-tools strategik seperti SWOT, QSPM serta bagaimana menganalisis datanya. Di akhir perkuliahan mahasiswa dapat merancang strategi bisnisnya dengan pendekatan yang sesuai. Output nya adalah paper perancangan strategi bisnis mahasiswa yang terdaftar di IBM UC

Mata kuliah ini merupakan bagian dari kegiatan magang. Pada mata kuliah ini mahasiswa menyelesaikan proposal terkait dengan project yang akan diselesaikan serta menyusun laporan magang yang menunjukkan adanya kontribusi inovasi dari mahasiswa yang berdampak pada kinerja perusahaan.

3 SKS

Innovation on Real Business

4 SKS

Management Information System

Mata kuliah ini merupakan mata kuliah yang mengajarkan kepada mahasiswa bagaimana membuat dokumentasi (data flow diagram dan flowchart). Mahasiswa akan diminta untuk membuat dokumentasi berdasarkan studi kasus perusahaan-perusahaan. Setelah mahasiswa paham membuat dokumentasi untuk perusahaan besar, maka mahasiswa mengimplementasikan pada bisnisnya

Dalam mata kuliah ini mahasiswa mampu mengelola kemampuan seni dan olahraga untuk menjadi sebuah pertunjukan yang bernilai artistik dan ekonomik berdasarkan standar pertunjukan dalam skala besar

4 SKS

Art and Sport Leadership Program and Applied Skill

4 SKS

Applied Strategic Leadership

Mata kuliah ini berisi teori kepemimpinan strategis terapan yang akan membantu mahasiswa untuk menetapkan tujuan strategis bagi organisasi bersamaan dengan memotivasi individu dalam kelompok untuk berhasil melaksanakan tugas dalam rangka pencapaian tujuan. Mahasiswa diharapkan mampu menciptakan inovasi kepemimpinan di setiap organisasi (Bisnis Keluarga, Perusahaan, atau institusi apapun).

Dalam mata kuliah ini diharapkan mahasiswa mampu menganalisis kinerja bisnisnya dengan benar sesuai dengan target yang ditetapkan, mengimplementasikan strategi dan taktik yang sudah dirancang dalam keberlanjutan bisnisnya dan mampu memberikan kontribusi berdasarkan hasil proses pembelajaran pada perusahaan magang

7 SKS

Integrated Real Business Practice-Internship

4 SKS

Digital Business Analytic

Matakuliah ini memperlajari ekplorasi data dan menyajikan secara interaktif dengan metode statistika sebagai bagian pengambilan keputusan stratejik perusahaan

Menu