Benchmarking | Quality Assurance | Page 2

Benchmarking

Oct
11

Sharing SPMI UC dalam Kunjungan Benchmarking Universitas Kadiri

Surabaya, 11 Oktober 2022.   Universitas Ciputra Surabaya (UC) kembali menerima kunjungan benchmarking pada Selasa, 11 Oktober 2022. Universitas Kadiri melakukan benchmark Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI) sebagai upaya peningkatan mutu dan kinerja. Acara benchmarking berlangsung mulai pukul 09.00-11.00 WIB. Kunjungan ini dihadiri oleh 16 orang peserta dari Universitas Kadiri yang terdiri dari Wakil Rektor […]

DETAIL
May
27

Upayakan Peningkatan Mutu, Institut Teknologi & Bisnis Asia Malang Kunjungi Universitas Ciputra Surabaya

Surabaya, 27 Mei 2022.   Setelah sekitar 2 (dua) tahun tidak menerima kunjungan studi banding secara luring, kini QA Universitas Ciputra Surabaya mulai kembali menerima kunjungan studi banding secara luring. QA UC menerima kunjungan studi banding dari Lembaga Penjaminan Mutu Internal (LPMI) Institut Teknologi dan Bisnis Asia Malang. Kunjungan studi banding ini merupakan upaya menjaga [...]
DETAIL
Mar
30

Universitas Jember Benchmarking Penjaminan Mutu ke Universitas Ciputra Surabaya

Surabaya, 30 Maret 2022. Guna melakukan pengembangan dan peningkatan sistem penjaminan mutu, pada tanggal 30 Maret 2022, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jember (UNEJ) melakukan studi banding ke Universitas Ciputra Surabaya (UC). Acara ini dibuka dengan sambutan oleh Prof. Dr. Ch. Whidya Utami, M.M., CLC., CPM.(A) selaku Dekan School of Business and Management Universitas Ciputra […]

DETAIL
Jun
15

Kejar Peningkatan SPMI, 3 Sekolah Tinggi Melakukan Studi Banding ke UC

Surabaya, 15 Juni 2021.   Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI) dapat menjadi salah satu solusi untuk menjawab berbagai permasalahan pendidikan tinggi di Indonesia. SPMI dilaksanakan untuk mengendalikan dan meningkatkan penyelenggaraan pendidikan tinggi secara berencana dan berkelanjutan. Siklus SPMI terdiri dari Penetapan, Pelaksanaan, Evaluasi, Pengendalian dan Peningkatan. Berbagai Perguruan Tinggi di Indonesia terus berupaya untuk meningkatkan […]

DETAIL
Feb
09

Ingin Meningkatkan SPMI, Badan Penjaminan Mutu UKDC Melakukan Studi Banding ke UC

Surabaya, 09 Februari 2021.   Kantor Penjaminan Mutu (QA) Universitas Ciputra Surabaya kembali menjadi rujukan studi banding. Kunjungan studi banding yang diterima adalah dari Badan Penjaminan Mutu Universitas Katolik Darma Cendika Surabaya. Topik studi banding kali ini terkait dengan Sistem Penjaminan Mutu Internal atau lebih dikenal dengan SPMI. SPMI merupakan sistem penjaminan mutu yang dilaksanakan […]

DETAIL
Nov
12

Universitas Ciputra Surabaya Menjadi Rujukan Studi Banding

Surabaya, 12 November 2020.   Kondisi pandemi tidak membatasi para Pejuang Mutu Pendidikan Tinggi untuk terus meningkatkan kualitas Perguruan Tingginya masing-masing. Salah satu hal yang dapat dilakukan adalah dengan melakukan studi banding antar universitas. Pada dasarnya studi banding dilakukan dengan tujuan untuk menambah wawasan dan pengetahuan yang dapat digunakan untuk peningkatan organisasi. Pada tanggal 12 […]

DETAIL