Panduan Pendaftaran Mata Kuliah Indisipliner

Bagi mahasiswa angkatan tahun 2018/2019 wajib mengambil Mata Kuliah Indisipliner. Tujuan dari mata kuliah indispliner adalah untuk membekali dan memperkaya mahasiswa Universitas Ciputra dengan wawasan, pengetahuan, dan kemapuan praktis di luar kompetensi utamanya, yang sesuai dengan minat dan kompetensinya.

Periode pendaftaran mata kuliah indisipliner dilakukan pada periode Ujian Tengah Semester (UTS) semester gasal di tiap tahun akademik. Mata kuliah indisipliner terdiri dari 3 (tiga) mata kuliah yang terpecah pada semester 4, 5, dan 6

Informasi panduan pendaftaran mata kuliah indisipliner dapat dilihat pada tautan ini